Sabtu, 12 Mei 2012

Gambar 'Kacamata Google' Beredar di Google+





Headline
Sejumlah gambar hasil tangkapan visual dari 'Kacamata Google' sudah mulai beredar di jejaring sosial Google+.
Seperti dikutip dari KnowYourMobile, sejak awal tahun ini beredar bahwa Google sedang mengembangkan kacamata berteknologi augmented reality yang terintegrasi dengan internet.
http://theonlinestuff.com/wp-content/uploads/2012/04/google-glasses.jpg
Pegawai Google, Sebastian Thrun, mem-posting galeri foto-foto yang diambil dari kacamata yang sedang banyak diperbincangkan tersebut.
Beberapa rumor menyebutkan bahwa kacamata itu akan segera tersedia sebelum akhir tahun ini, namun pihak Google langsung membantahnya.

http://www.washingtonpost.com/rf/image_606w/2010-2019/WashingtonPost/2012/04/06/National-Economy/Images/Google_Glasses_of_the_Future_02915.jpg




sumber :http://teknologi.inilah.com/read/detail/1860262/gambar-kacamata-google-beredar-di-google






Gambar 'Kacamata Google' Beredar di Google+
diterbitkan oleh : http://www.kaskuser.tk

KOTAK KOMENTAR



Baca Juga Artikel Menarik Lainnya